Selasa, 05 Februari 2013

RESEP BAHAN PIZZA PISANG COKLAT TERBARU yang lezat

RESEP PIZZA PISANG
bahan-bahan:
  • bahan dasar pizza 
  • 5 buah pisang jantan
  • 5 sendok susu coklat kental manis
  • margarin sebagai olesan
  • gula pasir sebagai taburan
  • 1/2 sdt vanili
  • keju parut
  • mesis coklat
cara membuat pizza pisang :
  • buat adonan pizza dari dasar pizza lalu fermentasikan
  • kupas pisang lalu panggang di pan bolak balik dengan api kecil, olesi dengan margarin yang sudah di campur vanili, jika pisang sudah agak kekuningan segera tekan-tekan pisang sehingga melebar, kemudian taburi gula, panggang hingga berwarna kecoklatan tua
  • lebarkan adonak pizza yang sudah mengembang di atas pan bolak balik, yang sudah di olesi margarin apabila sudah merata susun pisang yang sudah di panggang tadi taburu kuju mozarela parut, susu coklat, mesis lalu panggang sekitar 30 menit dengan api kecil

Tidak ada komentar:

Posting Komentar